Cara Melenyapkan Pecahan Kaya yang Benar agar tidak Melukai Kaki - mas-ichal.blogspot.com

Saturday, July 13, 2019

Cara Melenyapkan Pecahan Kaya yang Benar agar tidak Melukai Kaki

Selamat pagi teman-teman semuanya, pagi hari ini saya akan memberikan wawasan terkait dengan pecahan kaca. Pasti kita pernah melihat bahkan pernah menginjak pecahan kaca, karena kehidupan sehari-hari kita tidak lepas dari kaca, seperti gelas yang kita gunakan menggunaka kaca, jendela, aquarium, botol dan lain-lain, maka dari itu kita harus lebih berhati-hati dalam menggunakan maupun menghindari hal-hal yang berbahaya.

Gelas, botol, kaca sangat bermanfaat sekali dalam kehidupan kita, namun kita harus tahu cara manangani jika ada serpihan kaca di sekitar kita, serpihan kaca bisa terjadi apabila ada kaca yang pecah maka serpihan itu akan berserakan dimana-mana, dan ketika kita tidak sengaja menginjaknya maka akan mengakibatkan bahaya bagi tubuh kita dan dapat melukai bahkan bisa mengancam nyawa kita.

Nah bagaimana seh cara melenyapkan serpihan kaca atau pecahan kaca yang berserakan di sekitar kita? pingen tahu caranya, baik saya akan menjelaskannya, sebenarnya caranya cukup mudah kok ikuti langkah-langkah melenyapkan pecahan kaca secara sederhana, ikuti langkah-langkah berikut ini.
1. Siapkan alatnya terlebih dahulu palu dan alas batu
2. Kumpulkan dulu pecahan yang akan kita lenyapkan
3. Letakkan pecahan kaca yang akan dilenyapkan di atas batu, kemudian hancurkan pecahan kaca tersebut menggunakan palu.
4. Kemudia serbuk kaca yang baru dihaluskan tadi ditimbun kedalam tanah.
5. Selesai.

Nah itu tadi teman-teman cara melenyapkan pecahan kaca dengan cara sederhana, semoga informasi ini bisa bermanfaat akhir kata selamat pagi dan selamat beraktifitas.

No comments:

Post a Comment