Cara Mencerahkan Tampilan Leptop Anda dengan Mudah Tanpa Aplikasi - mas-ichal.blogspot.com

Thursday, June 20, 2019

Cara Mencerahkan Tampilan Leptop Anda dengan Mudah Tanpa Aplikasi

Selamat sore teman-teman semuanya, sore hari ini saya akan memberikan tutorial bagaimana cara mencerahkan tampilan atau pandangan monitor laptop kita.

Kita sering mengalami tiba-tiba warna pencahayaan pada monitor laptop kita berubah, kadang pernah menjadi berwarna redup atau kadang terlalu cerah. Sebenarnya kita bisa mengatur pencahayaan monitor laptop kita, ada beberapa tombol rahasia yang ada pada laptop yang mungkin kalian tidak ketahui pada sore hari ini akan membahas bagaimana cara mengatur pencahayaan monitor laptop kita.

Tombol rahasia pada laptop kita akan bisa aktif ketika kita menekan tombol FN pada keyboard nah berikut ini langkah untuk mengatur pencahayaan monitor laptop.
1. Pastikan dulu tombol kunci pada F1 F2 hingga F12 pastikan pencahayaan pada laptop kalian, tombol kuncinya bisa dilihat dari Logonya ada logo cahaya ada cahaya turun dan cahaya naik, fungsi cahaya turun itu untuk menurunkan pencahayaan pada monitor laptop kita sebaliknya pada tombol pencahayaan yang naik.

2. Silahkan kalian tekan tombol FN pada keyboard bersama dengan tombol cahaya naik atau cahaya turun sesuai yang ingin kalian lakukan pada pencahayaan monitor laptop kalian sehingga nanti akan ada di sebelah kiri atas akan ada Bar atau papan naik atau turun dari pencahayaan monitor kalian sehingga nanti monitor kalian akan lebih cerah atau lebih redup sehingga tergantung dari setingan kalian.

Nah cukup mudah bukan, itu tadi cara mengatur pencahayaan monitor laptop kita semoga informasi yang sedikit ini bisa bermanfaat bagi teman-teman semuanya kurang lebihnya mohon maaf Selamat sore dan selamat mencoba.

No comments:

Post a Comment