Nah caranya ternyata cukup mudah lho. Kalian bisa ikuti penjelasan berikut ini.
1. Sebelumnya silahkan kalian login kedalam dasbor menggunakan akun admin terlebih dahulu.
2. Kemudian silahkan kalian masuk ke pada settingan menu pengaturan kemudian pilih user setting.
3. Sekarang silahkan kalian cari pada menu registration pada bagian Avatar upload silakan kalian ganti menjadi display dan set required, nah artinya orang yang mendaftar pada situs jejaring sosial ini hal harus menyertakan foto mereka untuk pendaftaran dan biasanya robot itu tidak akan mampu untuk memilih foto mereka kemudian melakukan crop dan sebagainya, takkan bisa karena yang bisa melakukan kegiatan tersebut hanya orang asli.
4. Nah kalau sudah silakan kalian pilih Klik tombol simpan, maka secara otomatis akan terproteksi dengan adanya required' Avatar atau foto.
Nah mudah bukan. Baik mungkin itu yang bisa kami sampaikan kurang lebihnya mohon maaf, semoga bermanfaat Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.
No comments:
Post a Comment